Image of CSR (Corporate Social Responsibility)

Teks Book

CSR (Corporate Social Responsibility)



Tanggung jawab sosial perusahaan atau corporate social responsibility (CSR) pada dasarnya adalah sebuah kebutuhan bagi korporat untuk dapat berinteraksi dengan komunitas lokal sebagai bentuk masyarakat secara keseluruhan. Kebutuhan korporat untuk beradaptasi dan guna mendapatkan keuntungan sosial dari hubungannya dengan komunitas lokal, sebuah keuntungan sosial berupa kepercayaan (trust). CSR tentunya sangat berkaitan dengan kebudayaan perusahaan dan etika bisnis yang harus dimiliki oleh budaya perusahaan, karena untuk melaksanakan CSR diperlukan suatu budaya yang didasari oleh etika yang bersifat adaptif.

CSR pada dasarnya dapat menjadi sebuah tolok ukur suatu korporat untuk menyatakan bahwa korporat tersebut melaksanakan bisnisnya secara beretika, dan ini berkaitan erat dengan definisi CSR yang mengarah pada suatu aktivitas korporat untuk bertindak legal dan beroperasi secara etis. Buku ini mencoba untuk menjelaskan terlebih dahulu tentang budaya korporat (Corporate Culture), sebagai dasar untuk menjelaskan tanggung jawab sosial korporat (CSR), Audit Sosial dan etika berbisnis atau etika bisnis.


Availability

LIB00014372654.408/Rud cMain libraryAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
654.408/Rud c
Publisher Rekayasa Sains Bandung : BANDUNG.,
Collation
x ; 414 Hal. ; 16X24 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-3784-65-6
Classification
654.408
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. I September 2013
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster