Record Detail
Advanced SearchSkripsi Teknik Informatika
Aplikasi Rencana Anggaran Biaya Pembuatan Rumah Tinggal Berbasis web
Penyusunan Rencana Anggaran Biaya (RAB) untuk pembangunan suatu
rumah tinggal sangatlah rumit dan memakan waktu yang lama karena ada banyak
komponen yang harus diperhitungkan dengan teliti, seperti jenis pekerjaan, volume
pekerjaan, harga satuan pekerjaan, bahan, dan lainnya. Jasa untuk membuat RAB
tergolong mahal. Sedangkan penggunaan tools untuk menghitung RAB yang ada
saat ini tidaklah mudah digunakan oleh orang awam karena kurangnya petunjuk
cara perhitungan dan ukuran dari tiap jenis pekerjaan.
Oleh karena itu dibangun aplikasi perhitungan RAB pembuatan rumah
tinggal berbasis web. Aplikasi yang dibangun menggunakan bahasa pemrograman
PHP dan database MySql. Metodologi pengembangan yang digunakan adalah
RAD (Rapid Application Development) dan kakas UML (Unified Modelling
Language) untuk pemodelan data.
Serangkaian pengujian dilakukan terhadap aplikasi ini dan didapati bahwa
aplikasi mampu menghitung anggaran biaya pembuatan rumah tinggal berdasarkan
detail ukuran yang dimasukkan pengguna. Selain itu, aplikasi ini juga dapat
menyediakan informasi mengenai harga bahan dan pekerja yang dibutuhkan dalam
membangun rumah tinggal.
Kata kunci : Rencana Anggaran Biaya, Rumah, Web
Availability
Lib00014208 | Skripsi/Nap a | Main library | Available |
Lib00014207 | Skripsi/Nap a | Main library | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
Skripsi/Nap a
|
Publisher | DLSU Manado : MANADO., 2015 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) |
-
|
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available