Record Detail
Advanced SearchTeks Book
Metodologi Penelitian Pariwisata dan Perhotelan
Di tengah kegalauan dalam proses belajar dan mengajar pada bidang pariwisata dan perhotelan akhirnya tercetus keinginan untuk membuat buku yang dianggap boleh membantu para mahasiswa khususnya pada tingkatan strata satu (sarjana), dan untuk para praktisi pariwisata dan perhotelan agar dapat melakukan penelitian sebagai sebuah budaya kerja yang harus dilakukan setiap saat untuk dapat melakukan inovasi dan menumbuhkan kreatifitas khususnya pada bidang pariwisata dan perhotelan.
Buku metodologi penelitian pariwisata dan perhotelan ini memberikan pemahaman tentang konsep-konsep hakekat penelitian pariwisata dan perhotelan, tipe atau jenis penelitian, proses penelitian, pengukuran variabel, sampling, pengumpulan, pengolahan, dan analisis data, penyusunan rencana penelitian, serta penyusunan laporan penelitian di bidang perhotelan dan pariwisata.
Tujuan yang diharapkan pada matakuliah metodologi penelitian ini, yaitu agar mahasiswa memiliki pengetahuan dan keterampilan untuk melakukan penelitian, serta mampu melakukan penelitian untuk pemecahan masalah sesuai bidang pariwisata dan perhotelan. Setelah membaca buku ini, diharapkan mahasiswa dapat menyusun proposal penelitian pariwisata dan perhotelan.
Availability
LIB00012065 | 001.42/Uta m | Main Library Pariwisata | Available |
LIB00012394 | 001.42/Uta m | Main library | Available |
LIB00018804 | 001.42/Uta m | Main Library Pariwisata | Available - Indonesia |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
001.42/Uta m
|
Publisher | ANDI : YOGAYAKARTA., 2012 |
Collation |
xiv + 238 hlm.; 19 x 23 cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-979-29-3463-2
|
Classification |
001.42
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Ed. 1
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available