Image of Psikologi Kepribadian

Teks Book

Psikologi Kepribadian



Apa jadinya bila seseorang merasa bingung dengan pikiran dan perilakunya sendiri? Ada dualisme kepribadian dalam dirinya, yang satu mengarah pada keburukan dan yang lain mengajak pada kebaikan. Aktualisasi kepribadiannya kemudian ditentukan sepenuhnya oleh “nilai mana” yang memenangkan pertarungan kepribadian tersebut.
Dan ternyata, mayoritas kita justru mengidap problem kepribadian itu, yang pada tingkat lanjut berakibat pada dominannya rasa berdosa, bersalah, gelisah, bahkan dalam beberapa kasus berakhir dengan kegilaan atau bunuh diri. Tak seorang pun menginginkan hal ini terjadi!
Lantas, apa yang mesti dilakukan?


Availability

LIB00010085155.2/Wil pMain libraryAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
155.2/Wil p
Publisher IRCiSoD : JOGYAKARTA.,
Collation
412 hlm ; 14 x 20 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-7663-31-2
Classification
155.2
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan Pertama, Oktober 2012
Subject(s)
Specific Detail Info
Buku ini adalah salah satu pegangannya. Melalui lembar demi lembarnya, kita diajak untuk memahami integritas pribadi kita ke arah yang positif, dengan menggunakan metode psikoterapi Barat dan Islam (metode sufi). Proses konseling yang diajukan bersifat konseptual, komparatif, dan praktis. Sehingga, ada kalanya psikoterapi Barat dan Islam bisa dijalankan secara beriringan atau berdasarkan prosedur masing-masing. Anda tinggal memilih; proses konseling Barat atau Islam, atau keduanya sekaligus. Yang pasti, proses apa pun yang Anda terapkan, semuanya bertujuan untuk membentuk kepribadian yang kokoh, sehat, dan penuh dedikasi.
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster