Record Detail
Advanced SearchTeks Book
Strategi manajemen pelayanan publik ; prinsip, asas, dan dinamika prosedurnya
Pelayanan publik merupakan pelayanan dasar yang diberikan oleh pemerintah kepada masyarakat. Pelayanan publik merupakan salah satu indikator penting untuk mengetahui kualitas kinerja pemerintah dalam berbagai tingkat. Penyelenggaraan pemerintah dapat dikatakan baik apabila pelayanan publik yang dilakukan berorientasi langsung terhadap kepentingan masyarakat. Untuk itu, kajian mengenai manajemen pelayanan publik merupakan hal penting sehingga para pegawai di lingkungan lembaga pemerintah dapat memberikan pelayanan secara baik dan optimal kepada masyarakat sesuai dengan aturan yang berlaku.
Lantas bagaimana cara melakukan manajemen pelayanan publik? Bagaimana kinerja humas dalam pelayanan publik? Bagaimana SPM pada setiap Lembaga pemerintahan? Beragam hal terkait dengan manajemen pelayanan publik akan di bahas dalam buku ini.
Availability
LIB00032765 | 658.834/Rof s | Main Library Ekonomi Manajemen | Available - Indonesia |
LIB00032766 | 658.834/Rof s | Main Library Ekonomi Manajemen | Available - Indonesia |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
658.834/Rof s
|
Publisher | Anak Hebat Indonesia : YOGYAKARTA., 2024 |
Collation |
x ; 182 Hlm. ; 14X20
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-623-164-986-7
|
Classification |
658.834
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Cet. I
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available