Image of Python : Bahasa Pemrograman Era Digital untuk Implementasi Algoritma dalam Era Industri 4.0 dan Society 5.0

Teks Book

Python : Bahasa Pemrograman Era Digital untuk Implementasi Algoritma dalam Era Industri 4.0 dan Society 5.0



Algoritma dan Pemrograman merupakan fondasi awal dan penting dalam bidang informatika, sistem informasi, ilmu komputer, data science, bisnis digital, dan lainnya . Anda harus memiliki pemahaman yang utuh dan menyeluruh dalam membangun konsep berpikir secara algoritmik. Untuk itu, perlu bahan kajian (bahan ajar) atau buku referensi yang dirancang secara sistematis, dinamis, dan adaptif sesuai perkembangan zaman untuk menghadapi globalisasi di era industri 4.0 dan society 5.0. Materi buku ini mengajak Anda untuk menyelami konsep penulisan algoritma, tipe data, struktur kontrol, tipe data statis dan dinamis, pengurutan data, pencarian data, konsep pemrograman berorientasi objek, dan visualisasi data.

Buku ini sangat sesuai untuk bahan ajar perkuliahan seperti: Algoritma, Dasar-dasar Pemrograman, Pengantar Data Science, Pemrograman Berorientasi Objek, Dasar-Dasar Visualisasi Data, dan lainnya. Selain itu, buku ini juga sangat sesuai untuk Anda yang sedang menekuni bahasa pemrograman Python sebagai dasar-dasar untuk mengembangkan aplikasi.


Availability

LIB00032432005.74/Sur pMain Library Teknik InformatikaAvailable - Indonesia

Detail Information

Series Title
-
Call Number
005.74/Sur p
Publisher PT Elex Media Komputindo : JAKARTA.,
Collation
xiv ; 486 Hlm. ; 14X21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-005605-5
Classification
005.74
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. I
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster