Record Detail
Advanced SearchTeks Book
Manajemen
Manajemen merupakan bidang yang sangat menarik dan penting untuk dipelajari. Dewasa ini terdapat ungkapan bahwa: sesungguhnya di dunia ini tidak terdapat negara berkembang, yang ada adalah negara dengan manajemen kurang baik. Ungkapan semacam itu menunjukkan betapa pentingnya ilmu manajemen bagi kehidupan manusia. Buku ini diharapkan dapat membantu mereka yang akan mempelajari ilmu manajemen dalam tahap permulaan. Meskipun dirancang sebagai buku teks, tetapi isi dan pembahasannya cukup relevan untuk dipelajari para profesional manajemen. Ilustrasi dan pembahasan situasi nyata manajemen diharapkan menjadi bagian yang sangat menarik. Buku yang terdiri dari 24 bab ini membahas antara lain mengenai perencanaan, pengorganisasian, pengarahan, dan pengendalian secara lebih mendalam. Selain itu, bab-bab mengenai ettka bisnis, kewiraswastaan, sistem informasi manajemen, dan komunikasi bisnis menjadi nilai tambah yang jarang ditemukan pada buku teks sejenis. Dengan pola pembahasan yang menyeluruh dan komprehensif, pembaca diharapkan akan memperoleh tambahan wawasan manajemen yang lebih baik.
Availability
LIB00032079 | 658/Han m | Main Library Ekonomi Manajemen | Available - Indonesia |
LIB00032543 | 658/Han m | Main Library Ekonomi Manajemen | Available - Indonesia |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
658/Han m
|
Publisher | UPP STIM YKPN : YOGYAKARTA., 2022 |
Collation |
xviii ; 618 Hlm. ; 18X24cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-623-7845-41-6
|
Classification |
658
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Ed. IV ; Cet. I
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available