Image of Persamaan Diferensial, Pendekatan Praktis

Teks Book

Persamaan Diferensial, Pendekatan Praktis



Persamaan Diferensial adalah sebuah persamaan yang menghasilkan fungsi yang tak diketahui turunannya terhadap satu atau lebih peubah bebas. Terdapat 2 jenis persamaan diferensial, yaitu Persamaan Diferensial Biasa dan Persamaan Diferensial Parsial. Klasifikasi yang jelas dan mudah untuk diketahui adalah dengan melihat apakah fungsi yang tak diketahui bergantung pada satu atau lebih. Jika hanya bergantung pada satu peubah acak maka disebut Persamaan Diferensial Biasa. Namun, jika fungsi yang tak diketahui bergantung pada lebih dari satu peubah bebas maka disebut sebagai Persamaan Diferensial Parsial.

Persamaan Diferensial sangat penting untuk kita pelajari karena merupakan konsep dasar pengaplikasian suatu kejadian sehari-hari yang menggunakan konsep turunan fungsi dengan benar oleh karena itu dibutuhkan sebuah konstruksi skema yang jelas tentang konsep turunan suatu fungsi. Buku ini berjudul Persamaan Diferensial Pendekatan Praktis yaitu membahas khusus persamaan diferensial salah satu topik yang paling penting dalam mata kuliah Kalkulus atau Matematika dan paling banyak aplikasinya dalam ilmu eksakta, karena itu buku ini memiliki keunggulan dalam kajiannya. Teori yang diberikan singkat dan padat, disertai dengan contoh-contoh dan penyelesaian yang lengkap serta tuntas. Dengan membaca buku ini akan mengerti lebih luas tentang persamaan diferensial. Pokok bahasan dalam buku ini mencakup: Klasifikasi Diferensial Persamaan Diferensial Tingkat Pertama Derajat Pertama Aplikasi Persamaan Diferensial Tingkat Pertama Persamaan Diferensial Linier Transformasi Laplace Penyelesaian Persamaan Diferensial dengan Metode Deret Penyelesaian Persamaan Diferensial dengan Metode Numerik Oleh karena itu, sangat penting untuk memiliki buku ini, karena pembaca akan mengerti persoalan tentang Persamaan Diferensial.
aan Diferensial Pendekatan Praktis yaitu membahas khusus persamaan diferensial salah satu topik yang paling penting dalam mata kuliah Kalkulus atau Matematika dan paling banyak aplikasinya dalam ilmu eksakta, karena itu buku ini memiliki keunggulan dalam kajiannya. Teori yang diberikan singkat dan padat, disertai dengan contoh-contoh dan penyelesaian yang lengkap serta tuntas. Dengan membaca buku ini akan mengerti lebih luas tentang persamaan diferensial. Pokok bahasan dalam buku ini mencakup: Klasifikasi Diferensial Persamaan Diferensial Tingkat Pertama Derajat Pertama Aplikasi Persamaan Diferensial Tingkat Pertama Persamaan Diferensial Linier Transformasi Laplace Penyelesaian Persamaan Diferensial dengan Metode Deret Penyelesaian Persamaan Diferensial dengan Metode Numerik Oleh karena itu, sangat penting untuk memiliki buku ini, karena pembaca akan mengerti persoalan tentang Persamaan Diferensial.


Availability

LIB00031874624/ Sit pMain libraryAvailable - Indonesia
LIB00031875624/ Sit pMain libraryAvailable - Indonesia

Detail Information

Series Title
-
Call Number
624/ Sit p
Publisher ANDI : YOGYAKARTA.,
Collation
x ; 198 Hlm. ; 16X23cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-29-7206-1
Classification
624
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. I
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster