Image of Tindak Pidana Pelayanan Pertanahan Dan Pengadaan Tanah Untuk Pembangunan Kepentingan Umum

Teks Book

Tindak Pidana Pelayanan Pertanahan Dan Pengadaan Tanah Untuk Pembangunan Kepentingan Umum



Tindak Pidana Pelayanan Pertanahan dan Pengadaan Tanah untuk Pembangunan Kepentingan Umum

Buku yang berjudul Tindak Pidana Pelayanan Pertanahan dan Kegiatan Pengadaan Tanah Bagi Pembangunan Untuk Kepentingan Umum ini merupakan salah satu wujud keprihatinan kita dalam melihat banyaknya para pelaksana Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional yang harus mempertanggung-jawabkan bagian dari pelayanan pertanahan yang secara langsung maupun tidak langsung bersinggungan dengan tindak pidana. Buku ini sebagai bahan referensi dalam pemahaman implikasi unsur-unsur pidana dalam kegiatan pelayanan pertanahan dan buku ini juga menguraikan ancaman tindak pidana korupsi dalam kegiatan pelaksanaan pengadaan tanah yang pada hakekatnya merupakan bagian dari kegiatan administrasi negara.

Tentang Penulis
Dr. Yagus Suyadi, S.H., M.Si. lahir di Ngawi 17 Agustus 1963. Penulis menyelesaikan pendidikan di Akademi Agraria Yogyakarta Jurusan Pendaftaran Tanah, tamat tahun 1986 dan melanjutkan Pendidikan Fakultas Hukum di Universitas Gajah Mada, tamat pada Tahun 1994. Tidak sampai di situ, penulis juga berhasil menamatkan Pendidikan Magister Administrasi pada tahun 2006 dan meraih gelar Doktor Ilmu Hukum pada tahun 2011 di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.
Karir penulis sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) dimulai sejak tahun 1985 di Kantor Agraria Kulon Progo Direktorat Jenderal Kementerian Dalam Negeri, sekarang berubah menjadi Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional. Selama berkarir di Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional, penulis dipercaya menduduki jabatan struktural dimulai pada tahun 1998-2001 Kepala Sub Seksi Pengukuran, Pemetaan, dan Konversi di Kantor Pertanahan Kabupaten Kediri. Berikutnya pada tahun 2001-2009, penulis menduduki jabatan Kepala Subseksi Peralihan Hak, Pembebasan Hak dan PPAT di Kantor Pertanahan Kota Kediri, tahun 2009-2013 menjadi Kepala Seksi Hak atas Tanah dan Pendaftaran Tanah di Kantor Pertanahan Kabupaten Bojonegoro dan tahun 20132017 menjabat sebagai Kepala Seksi Pendaftaran, Peralihan, Pembebasan Hak, dan PPAT pada Kantor Wilayah BPN Provinsi Jawa Timur.


Availability

LIB00031872345/Yag tMain Library HukumAvailable - Indonesia
LIB00031873345/Yag tMain Library HukumAvailable - Indonesia

Detail Information

Series Title
-
Call Number
345/Yag t
Publisher Sinar Grafika : JAKARTA.,
Collation
viii ; 244 Hlm. ; 16X23cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-391-139-9
Classification
345
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. I
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster