Image of Terapi Keperawatan Komplementer

Teks Book

Terapi Keperawatan Komplementer



Terbitnya buku ini diharapkan mampu menjadi salah satu sumber keperawatan komplementer yang mulai berkembang pesat dan akan selalu ada informasi yang dapat diterapkan pada saat merawat pasien. Semakin banyak pengetahuan dan pengalaman yang didapatkan seorang perawat, akan membuatnya semakin baik dalam memberikan pelayanan. Agar dapat mencapai hal tersebut, maka perawat harus tetap belajar agar kemampuan intelektual, keterampilan dan emosional perawat dapat berkembang, sehingga mampu berpikir kritis untuk menyelesaikan masalah, serta membuat keputusan dengan tepat, benar, dan efisien dalam memenuhi kebutuhan pasien.

Dalam buku ini, membahas terkait :
Bab 1 Konsep Dasar Keperawatan Komplementer
Bab 2 Peran Perawat pada Terapi Komplementer
Bab 3 Perkembangan Terapi Komplementer dalam Keperawatan
Bab 4 Kebijakan Pengobatan Tradisional dalam Keperawatan
Bab 5 Botanical Healing
Bab 6 Healing Practice
Bab 7 Terapi Herbal
Bab 8 Terapi Meditasi dan Yoga
Bab 9 Terapi Akupunktur
Bab 10 Terapi Musik
Bab 11 Terapi Aromaterapi
Bab 12 Terapi Akupresur
Bab 13 Terapi Hipnosis (Hipnoterapi)
Bab 14 EFT (Emotional Freedom Technic)


Availability

LIB00031402615.5/Put tMain Library KeperawatanAvailable - Indonesia

Detail Information

Series Title
-
Call Number
615.5/Put t
Publisher Yayasan Kita Menulis : .,
Collation
xiv ; 190 Hal. ; 16X23cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-342-991-7
Classification
615.5
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. I
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster