Image of Statistika Pendidikan

Teks Book

Statistika Pendidikan



Mata kuliah ini memuat konsep statistik deskriptif dan inferensial. Statistik deskriptif meliputi ukuran-ukuran tendesi sentral, penyebaran, serta korelasi dan regresi. Sementara itu, statistik inferensial meliputi distribusi sampling, penaksiran titik dan interval serta pengujian hipotesis. Pengujian hipotesis meliputi uji asumsi (normalitas dan homogenitas), komparasi yang di dalamnya memuat uji satu kelompok, dua kelompok, serta uji k kelompok. Pengujian dilakukan melalui pendekatan statistic parametrik. Selain uji komparasi, juga dipelajari pengujian asosiasi, yakni korelasi bivariat dan korelasi parsial, serta regresi linear sederhana dan multivariabel. Pada akhir bahasan juga disajikan analisis Structural Equation Modeling (SEM). Contoh yang dikembangkan dalam setiap penyajian dikaitkan dengan penelitian pendidikan, terutama dalam penelitian pendidikan dasar, serta dalam pengolahan data diberikan contoh langkah-langkah perhitungan melalui aplikasi SPSS.


Availability

LIB00031220370.21/Wah sMain library P.G.S.DAvailable - Indonesia

Detail Information

Series Title
-
Call Number
370.21/Wah s
Publisher Universitas Terbuka : TANGERANG.,
Collation
xii ; 9.113 Hal. ; 15X21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-392-005-1
Classification
370.21
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. IV ; Ed. I
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster