Image of Karya Ilmiah Akademisi dan Praktisi Hukum

Teks Book

Karya Ilmiah Akademisi dan Praktisi Hukum



Globalisasi telah merambah ke segala aspek kehidupan, termasuk di area pendidikan tinggi hukum, sehingga mewarnai desain kurikulum pendidikan tinggi hukum. Saklah satu fenomenanya berupa terminologi dan substansi hukum bisnis yang kemudian diklaim sebagai varian baru di luar bagian peminatan-peminatan konvensional dalam pembelajaran pendidikan tinggi hukum. Tulisan ini membahas tentang fenomena tersebut, dikaitkan dengan visi keilmuan hukum dalam arti luas (disiplin hukum) dan meyakinkan bahwa kompetensi yang ingin dicapai dalam proses pendidikan itu tidak boleh semata-mata diformulasikan dengan mengikuti selera pasar. Sinyal pasar yang menguasai perkembangan (ilmu) hukum bisnis dapat datang dari pasar global, regional, dan/atau lokal. mengingat banyaknya variasi dalam pendidikan hukum bisnis ini, perlu ada keberanian untuk memfokuskan perhatian pada area hukum bisnis yang lebih spesifik. Pilihan ini sebaiknya tidak hanya didasarkan pada isu-isu kontemporer yang muncul di masyarakat, melainkan juga harus pada ketersediaan sumber daya dan keberlanjutan suatu program studi.


Availability

LIB00020829001.42/Kar -Main Library HukumAvailable - Indonesia

Detail Information

Series Title
-
Call Number
001.42/Kar -
Publisher Yrama Widya : BANDUNG.,
Collation
xx ; 692 Hal. ; 16X24cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-205-733-3
Classification
001.42
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. I
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster