Image of Kursus mandiri Python

Teks Book

Kursus mandiri Python



Pembahasan:

Dasar-dasar Python
Pemrograman Berorientasi Objek
Eksplorasi Pustaka Standar Python
Structured Query Language (SQL) dengan MySQL
Pemrograman GUI
Python merupakan bahasa pemrograman multifungsi yang dapat digunakan untuk membuat berbagai jenis program, seperti program layanan (service) yang ditempatkan di mesin server, program desktop, program berbasis web, maupun program antarmuka untuk mengontrol jalannya perangkat keras tertentu. Kesederhanaan sintaks dan kelengkapan pustaka yang dimiliki Python menjadikan bahasa ini semakin populer dan digemari oleh para programmer sebagai alat bantu untuk menyelesaikan tugas-tugas pemrograman tertentu.

Buku ini menjelaskan tentang konsep-konsep inti yang dibutuhkan dalam pemrograman Python. Pembahasan dilakukan secara bertahap mulai dari dasar agar seluruh materi dapat dipahami dengan mudah. Dalam buku ini,
Anda akan mempelajari tentang:

Logika-logika dasar pemrograman
Sintaks atau aturan penulisan kode di dalam Python
Konsep pemrograman berorientasi objek
Penggunaan pustaka standar yang sering dibutuhkan dalam pembuatan program
Pembuatan database dan pengelolaan data menggunakan SQL di dalam MySQL
Mengintegrasikan database MySQL dengan program yang ditulis menggunakan Python
Merancang dan membangun user-interface menggunakan pustaka PyQt
Dengan memahami seluruh materi yang disampaikan dalam buku ini, Anda akan mampu berkreasi dalam menciptakan program-program yang sesuai dengan kebutuhan, baik program database maupun non database. Buku ini ditujukan untuk siapa saja yang ingin menjadi programmer Python dalam waktu yang relatif singkat.


Availability

LIB00020533005.74/Rah kMain Library Teknik InformatikaAvailable - Indonesia
LIB00020564005.74/Rah kMain Library Teknik InformatikaAvailable - Indonesia

Detail Information

Series Title
-
Call Number
005.74/Rah k
Publisher Informatika : BANDUNG.,
Collation
xxvi ; 550 Hal. ; 16X24cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-7131-63-2
Classification
005.74
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. I
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster