Record Detail
Advanced SearchTeks Book
Mewaspadai Penyakit Akibat Perilaku
Banyak kejadian, seseorang mengeluh sakit kepala, pening, sukar tidur, konsentrasi terganggu atau merasa letih tanpa tahu penyebabnya. Keluhan tersebut biasanya merupakan gejala adanya kelainan di dalam sistem atau organ tubuh, tetapi seringkali dokter pun tidak menemukan penyebab secara pasti. Tentu saja, jika terpaksa diberi obat, biasanya bersifat simptomatis atau hanya meredakan gejalanya semata. Jarang disadari bahwa hal ini disebabkan oleh perilaku orang yang bersangkutan. Telah lama diketahui, bahwa sehat akan mempengaruhi perilaku seseorang dan begitu pula sebaliknya perilaku seseorang juga akan dapat mempengaruhi kesehatan orang yang bersangkutan. Buku ini membahas terutama pengaruh perilaku terhadap timbulnya berbagai penyakit.
Availability
LIB00020387 | 614.4/Ani m | Main Library Keperawatan | Available - Indonesia |
LIB00031108 | 614.4/Ani m | Main Library Keperawatan | Available - Indonesia |
LIB00032583 | 614.4/Ani m | Main Library Keperawatan | Available - Indonesia |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
614.4/Ani m
|
Publisher | Gosyen Publishing : YOGYAKARTA., 2022 |
Collation |
xii ; 229 Hal. ; 14X20cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-623-6913-13-0
|
Classification |
614.4
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Cet. I
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available