Image of Analisis Detail dan Mendalam Atas Data Kuantitatif Laporan Keuangan

Teks Book

Analisis Detail dan Mendalam Atas Data Kuantitatif Laporan Keuangan



Analisis laporan keuangan merupakan suatu proses untuk membedah laporan keuangan ke dalam unsur-unsurnya dan menelaah masing-masing dari unsur tersebut dengan tujuan untuk memperoleh pengertian dan pemahaman yang baik dan tepat atas laporan keuangan itu sendiri. Menganalisis laporan keuangan berarti menilai kinerja perusahaan, baik secara internal maupun untuk dibandingkan dengan perusahaan lain yang berada dalam industri yang sama. Hal ini berguna bagi arah perkembangan perusahaan dengan mengetahui seberapa efektif operasi perusahaan telah berjalan. Analisis laporan keuangan sangat berguna tidak hanya bagi internal perusahaan saja, tetapi juga bagi investor dan pemangku kepentingan lainnya.


Availability

LIB00020346658.151/Her aMain Library Ekonomi ManajemenAvailable - Indonesia

Detail Information

Series Title
-
Call Number
658.151/Her a
Publisher Gava Media : YOGYAKARTA.,
Collation
viii ; 116 Hal. ; 16X23cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-7498-90-2
Classification
658.151
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. I
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster