Image of Tata Ruang Sungai Aluvial dan Sungai Non-Aluvial CAT dan Non, CAT

Teks Book

Tata Ruang Sungai Aluvial dan Sungai Non-Aluvial CAT dan Non, CAT



Penduduk Indonesia saat ini berkisar 265 juta orang dan akan terus bertambah seiring dengan laju pertumbuhan. Dua puluh tahun ke depan penduduk Indonesia akan menjadi +351 juta. Masalah yang paliing utama yang sudah dan akan terjadi adalah over population (kelebihan penduduk) di suatu daerah. Sebagai contoh, pulau jawa merupakan pulau yang terdapat di dunia untuk pulau dengan luas > 100,000 km2 . Berbagai persoalan akan, sedang, dan terus berlangsung, di antaranya: bencana banjir dan longsor dimusim hujan dan bencana kekeringan di musim kemarau, serta kuantitas dan kualitas air yang terus menurun. Oleh karena itu diperlukan tata ruang, baik buatan (wilayah-wilayah provinsi dan kabupaten/kota) maupun alami (DAS aluvial dan non-aluvial, CAT dan Non-CAT) yang dikaitkan dengan air. Pemahaman tentang sungai alluvial dan non-aluvial, CAT dan Non-CAT mutlak diperlukan. Buku ini secara sederhana menjelaskan hal tersebut sehingga dapat dimengerti dan selanjutnya merupakan salah satu rujukan dalam menata ruang wilayah. Komprehensif, integrase, sinergi, dan harmoni tata ruang buatan dan tata ruang alami mutlak diperlukan. Tata ruang buatan harus menyesuaikan dengan tata ruang alami.


Availability

LIB00020135551.48/Tat -Main library Teknik SipilAvailable - Indonesia

Detail Information

Series Title
-
Call Number
551.48/Tat -
Publisher ANDI : YOGYAKARTA.,
Collation
xxviii ; 324 Hal. ; 16X23cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-01-0305-6
Classification
551.48
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Ed. II
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster