Record Detail
Advanced SearchTeks Book
101 Amazing Public Relation Ideas
Public relations sebuah keilmuan yang saat ini memiliki tempat diberbagai sektor. Perkembangannya memberikan dampak yang luar biasa bagi para penggunanya. Ia ada tidak hanya pada perusahaan atau organinasi kelas kakap namun mulai bertengger pada perusahaan middle low.
Didalam buku ini penulis menggambarkan secara konseptual bagaimana PR dalam frameworking dan teori konsep seputar dunia PR. selama ini mungkin bagi sebagian orang menganggap bahwa PR tidak memiliki posisi startegis dalam perusahaan atau bagi mereka yang Tidak memiliki background ilmu PR akan berpikir bahwa pekerjaan PR yang paling penting adalah bagaimana kita terlihat baik dimata orang lain padahal pekerjaan PR sangat kompleks. Didalamnya juga penulis memberikan 101 ide tentang bagaimana PR seharusnya, kampanye-kampanye seperti apa yang unik dapat dilakukan seorang PR dan di akhir penulis juga menyampaikan kode etik dari berbagai asosiasi PR di Indonesia.
Availability
LIB000019213 | 659.2/Ald 1 | Main library | Available - Indonesia |
LIB000019219 | 659.2/Ald 1 | Main library | Available - Indonesia |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
659.2/Ald 1
|
Publisher | Quadrant : YOGYAKARTA., 2017 |
Collation |
240 Hal. ; 14X20 cm + Ilustrasi
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-6595-47-8
|
Classification |
659.2
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Cet. I
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available