Image of Statistik

Teks Book

Statistik



Dewasa ini buku statistik sangat mudah kita jumpai karena telah banyak ditulis oleh para pakar, yang pada umumnya memiliki latar belakang statistik dan matematika yang kuat. Namun demikian, buku-buku tersebut sulit dipahami, terutama bagi mereka yang tidak memiliki basic matematika yang memadai karena menggunakan penalaran dan lambang matematis yang asing bagi orang awam dalam matematika, khususnya mereka yang berlatar belakang sosial dan humaniora.

Buku ini disusun dengan penalaran matematis yang sederhana dan dilengkapi dengan contoh kutipan yang diambil dari laporan penelitian (artikel) dan sesuai dengan materi yang sedang dibahas. Di samping materi yang sudah banyak dibahas dalam buku-buku sebelumnya, buku ini juga menyajikan bahasan baru dalam statistik, yaitu Analisis Kovarian dan Regresi Statistik. Bahkan materi terakhir belum dapat dijumpai (oleh penulis) dalam buku statistik berbahasa Indonesia, Inggris, maupun Arab.


Availability

LIB00018827519.5/Had sMain libraryAvailable - Indonesia

Detail Information

Series Title
-
Call Number
519.5/Had s
Publisher PT. Remaja Rosakarya : BANDUNG.,
Collation
xiv ; 526 Hal. ; 14X25cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-446-326-7
Classification
519.5
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. I
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster