Image of Sistem Informasi Akuntansi

Teks Book

Sistem Informasi Akuntansi



Topik yang dicakup dalam buku teks ini memberikan mahasiswa sistem informasi dengan pemahaman yang solid akan sistem pemrosesan transaksi yang kemudian dapat meteka buat berdasarkan studi mendalam pada topik-topik khusus seperti database, penyimpan dan pengumpulan data, jaringan, analisis dan desain sistem, keamanan komputer, dan pengendalian sistem informasi, perubahan dalam edisi ketigabelas ini adalah revisi yang lebih luas pada isi materi untuk memasukan perkembangan terkini, dan juga tetap mempertahankan fitur-fitur yang membuat edisi sebelumnya lebih mudah untuk digunakan. setiap bab telah diperbarui dengan memasukan contoh-contoh terbaru dari konsep-konsep yang penting.
seperti edisi-edisi sebelumnya, buku teks edisi ketigabelas ini telah disedarhanakan guna pengajaran SIA yang memungkinkan anda untuk berkpnsentrasi pada prtesentasi dan diskusi di ruang kelas. System informasi akuntansi (SIA)didesain untuk mempersiapkan ada menuju karier akuntansi yang sukses apakah anda akan memasuki praktik public, industry, ataupemerintahan. Semua dari anda akan menjadi pengguna SIA. Tanpa memerhatikan peranan adan, anda akan perlu untuk memahami bagaimana SIA bekerja secarasecara efektif dalam mengukur dan memperlakukan biaya-biaya secara efektif, mengukur keandalan dari informasi yang dihasilkan, atau untuk mengarahkan dalam mendesain ulang dan mengimplementasikan system baru yang lebih baik. Penguasaan atas meteri yang sdisajiakn dalam buku teks ini akan memberikan anda ilmu pengetahuan mendasar yang anda perlukan untuk menyelesaikan seluruh pekerjaan tersebut.
Buku teks ini membahas pentingnya pengembangan TI terbaru, karena pengembangan tersebut memengaruhi proses bisnis dan seiring kali menyebankan organisasi mendesain ulang SIA yang mereka miliki untuk mengambil keuntungan dari kemampuan barunya. Fokus perhatiannya bukan pada TI, tetapi bagaimana TI dapat memengaruhi proses dan pengendalian dalam bisnis. Memang, pengembangan TI yang baru tidak hanya memberikan kemampuan yang baru, tetapi juga terkadang member ancaman baru dan pengaruh ke semua tingkatan resiko. Buku teks ini akan membantu anda memahami permasalahan tersebut sehingga anda dapat menentukan dengan baik bagaimana untuk medifikasi pengendalian system akuntansi yang secara ekfektif menunjukkan ancaman-ancaman terbaru dansecara akurat mengukur kelayakan pengendalian dalam sistem yang didesain kembali tersebut.
Selain perubahan yang di piju oleh teknologi dan peraturan, perusahan bertanggung jawab atas semakin meningkatkannya lingkungan bisnis yang kompetitif dengan menguji kembali setiap aktivitas internal dalam upaya untuk mendapatkan nilai terbesar pada biaya terkecil. Akibatnya para akuntan diminta untuk melakukan lebih dari sekedar pembuatan laporan sebagai hasil dari aktifitas masa lalu. Mereka juga mengambil peranan yang lebih proaktif dalam memberikan dan menginterpretasikan informasi keuangan dan nonkeuangan mengenai aktivitas organisasi. Oleh karena itu, memalui buku teks ini pembahasan mengenai bagaimana para akuntan dapat meningkatkan desain dan penggunaan fungsi-fungsi pada SIA sehingga hal tersebut dapat benar-benar menambah nilai organisasi dengan menyesiakan manajemen dengan informasi yang dibutuhkan untuk menjalankan orghanisasi secara efektif.


Availability

LIB00018452657.1/Rom sMain library Ekonomi AkuntansiAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
657.1/Rom s
Publisher Selemba Empat : JAKARTA.,
Collation
xxiv ; 906 Hal. ; 21X28cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-061-528-1
Classification
657.1
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet. V
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster