Image of Teknologi Pengelahan dan Pengawatan Daging

Teks Book

Teknologi Pengelahan dan Pengawatan Daging



Sejalan dengan perkembangan ilmu dan teknologi serta peningkatan pendapatan mesyarakat dan kesadaran masyarakat akan kaitan makanan dan kesehatan, maka pola konsumsi makanan juga berubah yaitu dari “makan asal kenyang” menjadi “makan aman, sehat dan enak”. Perubahan ini membawa akibat bukan saja meningkatkan kesadaran konsumen untuk memilih bahan pangan yang lebih baik mutunya serta aman dan bermanfaat bagi kesehatan, tetapi juga berpengaruh pada teknologi pengolahan, pengawetan serta penyajiannya. Daging sebagai salah satu bahan makanan yang berasal dari ternak banyak digemari masyarakat, karena terbukanya berbagai kemungkinan dalam pengolahannya dan dipercaya sebagai sebagai salah satu sumber protein hewani walapun dari kandungan lemaknya sering dipandang kurang menguntungkan bagi kesehatan. Dalam buku ini diuraikan beberapa dasar pengolahan dan pengawetan daging yaitu pendinginan dan pembekuan, pengasinan, pemanasan, pengasapan, pengeringan, pengalengan, radiasi mengion, teknologi restrukturisasi dan bahan setengah basah yang berasal dari daging/intermediate moisture meat. Pada bagian akhir buku ini penulis menyajikan perkembangan mutakhir terutama dengan ditemukannya komponen bioaktif dalam daging dan produk olahannya yang sangat bermanfaat bagi kesehatan, dimana penemuan ini juga ikut mengubah arah teknologi pengolahan dan pengawetan daging yang dikenal dengan teknologi pangan fungsional yang berbahan baku daging.


Availability

LIB00017740641.3Main libraryAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
641.3/Pur t
Publisher Universitas Brawijaya Press : MALANG.,
Collation
xvi ; 196 Hal. ; 16X24cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-8960-168
Classification
641.3
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet.. I
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster