Image of Pendidikan IPS

Teks Book

Pendidikan IPS



Awalnya buku ini disusun untuk memenuhi kebutuhan perkuliahan, khususnya dalam mata kuliah Pendidikan IPS di jenjang S1 Jurusan PKn dan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD). Lalu, pada terbitan PT Remaja Rosdakarya ini, penulis telah mengembangkan dan merevisi isi dari materi buku. Tujuannya agar tulisan pada buku ini dapat menjangkau kalangan yang lebih luas, tidak hanya terbatas pada para mahasiswa, tetapi khalayak civitas akademika yang tertarik dengan persoalan dan kajian PIPS. Selain berisi pembahasan tentang hakikat, perkembangan, dan pembaruan pendidikan IPS serta model pembelajaran, buku ini menampilkan uraian tentang Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar IPS menurut Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi. Melalui buku ini pula, penulis ingin membantu mempersiapkan para mahasiswa calon guru mengenal kompetensi yang harus dikuasai oleh peserta didik dalam mata pelajaran IPS di sekolah. Harapan lain, buku ini bisa membantu para pendidik dan calon guru IPS memiliki kualifikasi sebagai guru profesional.


Availability

Lib00017627378.8/Sap pMain libraryAvailable
Lib00017602378.8/Sap pMain libraryAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
378.8/Sap p
Publisher PT. Remaja Rosdakarya : BANDUNG.,
Collation
x, 230 hlm. ; 15 x 24 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-692-957-0
Classification
378.8
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cet 7
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster