Image of Pemrograman Stored Procedure pada MySQL

Teks Book

Pemrograman Stored Procedure pada MySQL



Kemampuan baru yang disediakan oleh MySQL berupa stored procedure, function dan trigger atau disebut stored program tidak mudah dipelajari dan digunakan oleh parapengembang program aplikasi yang menggunakan MySQL. Barangkali hanya mereka yang memiliki pengalaman dengan database relasional lain yang bisa menggunakannya. Penggunaan stored program akan membuat aplikasi yang kita kembangkan menjadi aplikasi tangguh, cepat, dapat dipercaya dan efisien. Akan tetapi, penggunaan stored yang tidak tepat dapat menyebabkan performa aplikasi menjadi jelek, pemeliharaan sulit, dan mngkin kurang dapat dipercaya.
Oleh karna itu diperlukan buku yang dapat membantu pengembang aplikasi untuk menggunakan stored program mySQL dengan benar. Harapan penulis semoga buku ini dapat membantu anda untuk dapat menggunakan stored program dengan tepat dan dapat menulis stored procedure, function, dan trigger yang dapat dipercaya, benar dan efisiensi dan mudah pemeliharaannya.
Buku ini ditujukan bagi mereka yang sudah menguasai dasar penggunaan database mySQL yang ingin melanjutkan ke pemrograman stored program untuk mendukung program aplikasi database yabg lebih baik, memiliki performa yang baik, cepat, aman dan pemeliharaannya mudah.


Availability

LIB00017412005.74Kri pMain libraryAvailable
LIB00017411005.74Kri pMain libraryAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
005.74Kri p
Publisher : YOGYAKARTA.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-29-4540-9
Classification
005.74
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Ed. I
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster